Change of Feeling
Tertulis lagi,
dengan sebuah pena dimemoriku,
tentangmu yang hadir kembali.
disaat semua rapuh,
disaat semua terjatuh,
berharap kau hadir tapi tak kunjung hadir.
disaat semua berubah,
disaat hati ini terlupakan.
mencoba memulai kisah baru.
dan disaat itu kau selalu hadir,
memberiku sebuah hal yang terjadi diangan mimpiku.
terulang dan memulai lagi,
disaat ku benar benar lela,
dan kini kuharus merindukanmu,
dan kini kuharus mencintaimu.
tentang perasaan yang tak tersampaikan.
dengan sebuah pena dimemoriku,
tentangmu yang hadir kembali.
disaat semua rapuh,
disaat semua terjatuh,
berharap kau hadir tapi tak kunjung hadir.
disaat semua berubah,
disaat hati ini terlupakan.
mencoba memulai kisah baru.
dan disaat itu kau selalu hadir,
memberiku sebuah hal yang terjadi diangan mimpiku.
terulang dan memulai lagi,
disaat ku benar benar lela,
dan kini kuharus merindukanmu,
dan kini kuharus mencintaimu.
tentang perasaan yang tak tersampaikan.
Komentar
Posting Komentar
Komen yah, bagaimana tulisan saya?